Artikel ini saya dedikasikan hanya untuk Anda kalangan Blogger ya khususnya Anda pengguna Blogspot yg pengen meningkatkan Pageviewdan menurunkan Bounce Rate dgn Widget LinkWithin.
Linkwithinadalah suatu elemen yg dapat menampilkan artikel acak dgn gambar dibawah postingan
Menurut Pakar Teknologi : KOMBOR.com
Ada kalanya para Blogger Maniak Resah dgn Tampilan Widget ini yg juga tampil di halaman utama. Menurut mereka selain meningkatkan proses loading yg semakin lama, widget ini juga terkesan TERLALU. Kata Bang Rhoma Irama.
Ah, saya rasa anda yg berkunjung ke blog ini pasti mengerti.
Bingung, Resah, Galau.
Pengen membuat Link-Within hanya tampil di halaman utama individual posting dan tidak muncul di halaman homepage blog blogger/blogspot.
Ikuti Tutorial ini yah. ENJOY
Langkah #1. Silahkan Anda Login ke Blogger ya
Langkah #2. Bagi anda yg pernah memakainya, sebaiknya di delete / dihapus dulu yah, tujuan penghapusan ini bertujuan untuk memudahkan anda dalam menaruh kode nantinya. Emang bisa sih anda langsung mengedit langsung di EDIT HTML menggunakan cara lama. Tapi itu sulit bagi sebagian orang.
Langkah #4. Isi Formulir seperti biasanya, Email, BlogLink, dan Platform-nya setelah itu anda Install yah sampai tampil halaman dibawah ini yah.
Langkah #5. Hapus Kodenya dan ganti menjadi seperti dibawah ini. Sebelumnya pilihlah bagian Edit Template
<b:includable id="main"><b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><data:content/></b:if></b:includable>
Langkah #6. Selesai.
Berterima Kasihlah kepada Kang Kombor yg udah nemuin teknik dan Tips Trik ini yah. Makasih ya Kang, semoga Tuhan Memberkati anda selamanya deh buat Tutorial Indah ini. he he…, GBU “-“
Tidak ada komentar:
Posting Komentar